Cara Melakukan Konfigurasi Router Inter Vlan | Training Cisco Day 14

Asalamualaikum Wr. Wb.
A. Pendahuluan
Ok kali ini saya akan sedikit menjelaskan tentang konfigurasi inter vlan
Latar Belakang
Membahas bagaimana cara konfigurasi inter vlan
Tujuan
Agar mengerti bagaimana cara melakukan konfigurasi intervlan
Alat
Laptop
Waktu
20-25 menit
B. Isi
Pembahasan

Langkah-langkahnya yaitu:

1. Seperti biasa yang pertama kita lakukan adalah melakukan Basic Configuration pada Switch dan Router.

2. Pada kedua VLAN kita buat 4 VLAN yakni VLAN 10 & 20 pada Switch 1 dan VLAN 30 & 40 di Switch 2.




3. Setelah itu memberikan IP pada setiap VLAN yang kita buat.




4. Langkah selanjutnya yaitu memberikan access pada interface yang terhubung ke Switch.




5. Untuk interface dari Switch ke Router kita aktifkan kemudian pasang mode trunk yang pernah saya bahas pada postingan yang sebelumnya.




6. Pada Router berikan IP pada setiap interfacenya.




7. Kemudian masuk ke interface yang terhubung ke Switch kemudian lakukan konfigurasi inter VLAN seperti pada gambar di bawah ini.



8. Isikan IP pada setiap PC sesuai dengan IP VLAN nya.Misal ip VLAN 10 adalah 10.10.10.1 maka pada PC 10.10.10.2.Lakukan pada keempat PC.


8. Kemudian lakukan test ping dari PC ke Switch pada masing-masing PC.




9. Terakhir lakukan test ping dari PC yang berbeda Switch.



10. Jika sudah reply/terhubung maka konfigurasi yang kita lakukan sudah benar.
     Kesimpulan dari konfigurasi yang saya lakukan pada postingan kali ini yaitu VLAN yang berbeda Switch dapat berkomunikasi dengan sebuah konfigurasi yang dilakukan yaitu Inter VLAN.

C. Penutup
Saya kira cukup sekian untuk kali ini bila ada kesalahan dan kekurangan saya mohon maaf
Wasalamualaikum Wr. Wb.
D. Referensi
Mas Najib dan Mas Rival
Ebook Cisco Blc
Share:

No comments:

Post a Comment

Translate

Folowers

Popular Posts

Recent Posts

Pages